Cara Mencegah Dan Menjaga Mata Agar Tetap Sehat, Katarak Paling Sering Terjadi Pada Pria, Begini Penjelsannya!

- 9 Maret 2023, 04:30 WIB
Ilustari Tips Menjaga Mata Agar Sehat
Ilustari Tips Menjaga Mata Agar Sehat /Tangkap Layar Youtube Sehat Secara Alami

WARTA LOMBOK - Secara umum cara menjaga kesehatan mata adalah dengan mengatur pola makan sehat dan mengambil langkah untuk melindungi mata dari infeksi dan cedera, maksud dari kesehatan mata adalah mata sehat terbebas dari macam gangguan retina serta penyakit yang mengganggu penglihatan.

 

Agar mata tetap sehat dan jernih yang pertama makan-makanan yang sehat dan seimbang, cara mencegah kesehatan mata adalah dengan makanan yang baik Misalnya banyak konsumsi buah-buahan dan sayuran.

1. Makan-makanan yang sehat dan seimbang

Asupan nutrisi yang cukup bisa membuat mata kita sehat nutrisi untuk mata bisa didapatkan pada asam lemak, omega 3, vitamin C,vitamin E,dan Lutein, contohnya ikan salmon, tuna, dan halbut.

Baca Juga: 7 Jenis Makanan Enak dan Lezat Tapi Beracun, Nomor 7 Banyak Ditemukan Dipenjual Sayur Rumahan dan Pasar

Pola makan yang seimbang juga akan membantu mempertahankan berat badan yang sehat dimana hal ini bisa mengurangi kemungkinan terkena penyakit seperti diabetes yang menjadi salah satu penyebab utama kebutaan pada orang dewasa.

  1. Olahraga secara teratur

Car merawat mata agar tetap sehat yaitu bisa dengan olahraga secara teratur, olahraga ini bermanfaat untuk mencegah atau mengontrol diabetes, kolesterol tinggi, hingga tekanan darah tinggi.

Selain itu olahraga juga bisa membantu untuk mempertahankan berat badan yang sehat kelebihan berat badan atau obesitas meningkatkan risiko terkena diabetes, dengan demikian olahraga yang baik dan benar bisa membantu menghindarkan kita dari penyebab masalah mata yang telah disebutkan tadi.

Baca Juga: Berbahaya! Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Setelah Cabut Gigi, Nomor 7 Ini Mungkin Makanan Favoritmu

  1. Berhenti merokok

Jika mata ingin sehat maka Berhentilah merokok pasalnya merokok akan membuat seseorang lebih mudah terkena risiko masalah mata seperti katarak, kerusakan saraf, optic, dan generasi macula, dan masalah medis yang lainnya.

  1. Pakai kacamata hitam

Penggunaan kacamata hitam akan membantu melindungi mata dari sinar ultraviolet atau UV matahari dalam hal ini mata yang terlalu banyak terkena paparan sinar UV akan meningkatkan peluang terkena katarak dan degenerasi macula.

Pilihlah warna kacamata yang menghalangi 99% hingga 100% Sinar UV dan UVB, lensa juga akan membantu melindungi mata dari samping.

Baca Juga: 10 Buah Untuk Meredakan panas Dalam, Buah Yang Ke 9 Dapat Mencegah Panas Dalam dan Sangat Sering Dijumpai

  1. Gunakan pelindung

Untuk menghindari cedera mata dalam mencegah infeksi dan cendera mata kita memerlukan perlindungan mata misalnya saat berolahraga, tentu dalam pekerjaan-pekerjaan pabrik dan konstruksi atau saat sedang melakukan perbaikan atau proyek.

  1. Lakukan langkah pencegahan infeksi mata

Melakukan langkah-langkah pencegahan infeksi mata termasuk dalam cara merawat mata agar tetap sehat misalnya mencegah kebersihan dengan cuci tangan baik itu sebelum memasang atau melepas lensa.

  1. Pastikan mata mendapati istirahat yang cukup

Salah satu menjaga kesehatan mata agar tetap sehat yaitu dengan mengistirahatkan mata misalnya dengan menghindari bermain gadget dan komputer dalam waktu yang lama, aktivitas tersebut bisa saja membuat kita lupa mengedipkan mata sehingga membuat mata terasa lelah.

Baca Juga: Manfaat Jus Buah Semangka untuk Kesehatan, Nomor 8 Miliki Manfaat dan Khasiat Luar Biasa

Untuk mengurangi kelelahan mata cobalah untuk menerapkan aturan 20-22 artinya setiap 20 menit lihatlah sekitar tempat anda berada selama 22 detik.

  1. Rutin mengunjungi dokter mata

Cara mencegah kesehatan mata yang selanjutnya adalah dengan rutin mengunjungi dokter mata pada dasarnya setiap orang membutuhkan pemeriksaan mata secara teratur, bahkan pada anak kecil memeriksakan mata secara rutin akan membantu melindungi penglihatan.

Selain itu pemeriksaan mata juga bisa membantu seseorang secara dini untuk menemukan penyakit serta gejala masalah pada mata***

Editor: Mamiq Alki

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x