Menurunkan Risiko Diabetes! Inilah Khasiat Buah Mangga untuk Kesehatan Tubuh

- 23 Mei 2023, 16:00 WIB
MANGGA
MANGGA /

WARTA LOMBOK – Mangga merupakan buah yang memiliki rasa manis dengan berbagai manfaat kesehatan.

Tak hanya lezat untuk dikonsumsi, mangga juga mempunya banyak manfaat kesehatan seperti menyehatkan pencernaan dan memelihara kesehatan kulit serta rambut.

Di beberapa tempat di belahan dunia, buah tropis ini mendapat julukan sebagai raja buah.

Buah mangga juga terbilang unik karena memiliki ratusan variasi jenis yang masing-masing memiliki ciri khas rasa, bentuk, ukuran, dan warna.

Baca Juga: Menjaga Tekanan Darah Tetap Stabil! Inilah Khasiat Buah Stroberi untuk Kesehatan Tubuh

Dikutip wartalombok.com dari video yang diunggah kanal YouTube Kunci Sehat Pada 23 Mei 2023, inilah manfaat buah mangga.

  1. Menurunkan risiko diabetes

Memakan buah mangga dapat memberikan manfaat untuk mengurangi kadar gula darah pada orang dengan kelebihan berat badan atau obesitas.

Selain itu daun mangga juga memiliki senyawa yang bermanfaat untuk mengurangi risiko diabetes, menurunkan berat badan, menurunkan kada gula dan darah dan menurunkan kadar lemak dalam darah.

  1. Menjaga kesehatan kulit dan rambut

Kandungan vitamin A pada mangga dapat merawat kesehatan rambut, karena vitamin A mengandung zat sebum yang berguna untuk melembabkan rambut.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x