Peran Lembaga Pendidikan dan Agama dalam Mengajarkan Aqidah Islam

- 14 Agustus 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi, Peran Lembaga Pendidikan dan Agama dalam mengajarkan aqidah Islam.
Ilustrasi, Peran Lembaga Pendidikan dan Agama dalam mengajarkan aqidah Islam. /Dok. Warta Lombok/Agus Supriono

WARTA LOMBOK - Lembaga-lembaga pendidikan dan agama memiliki peran yang sangat penting dalam mengajarkan aqidah islamiah.

Mendidik karakter anak selain di rumah juga dilakukan di sekolah, dengan memberikan materi-materi yang bobotnya adalah aqidah yang lurus.

Jangan sampai ketika anak masuk ke sekolah, justru tidak mendapatkan pendidkan agama yang semestinya.

Para pendidik pun harusnya bersemangat dalam memberikan pendidkan ini, karena tidak menutup kemungkinan ada para pendidik yang sengaja mengosongkan jadwal pengajarannya demi kepentingan pribadinya.

Baca Juga: Semarak 17 Agustus! Masyarakat Desa Lendang Ara Memeriahkan Karnaval yang diadakan di Desa

Ada dua hal yang mesti diharapkan dari lembaga-lembaga pendidikan dan agama ini.

Dikutip wartalombok.com dalam Buku Surat Terbuka Untuk Pemuda “Untaian Nasihat Emas Dari Ulama Untuk Pemuda”, pada 4 Agustus 2022, berikut peran lembaga dan pendidik dalam mengajarkan aqidah islamiah.

Pertama : Pihak-pihak pengawas memiliki kesadaran terhadap peran-peran ini, juga peran-peran lain yang dijalankan media-media cetak maupun elektronik.

Apakah media-media ini sejalan dengan manhaj islam ataukah menyimpang. Perlu dilakukan pemeriksaan secara intensif, sehingga kecil kemungkinan kelolosan.

Halaman:

Editor: Baiq Hurratul Hasanah

Sumber: Buku Surat Terbuka Untuk Pemuda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x