Resep Semur Ayam Pedas, Enak Dijadikan Lauk Bersama Nasi Hangat, Simak Cara Membuatnya

- 17 Juni 2022, 16:45 WIB
Resep semur ayam pedas
Resep semur ayam pedas /Instagram.com /@sofivirgianti

WARTA LOMBOK - Bagi para pencinta kuliner Nusantara, tentu sudah tidak asing lagi dengan semur. 

Semur adalah hidangan daging rebus yang diolah dalam kuah berwarna coklat pekat yang terbuat dari kecap manis, bawang merah, bawang bombay, pala dan cengkih. Selain berbahan utama daging dan kentang, semur juga berdiri dari berbagai variasi dalam penyajiannya, seperti penambahan tahu, tempe, telur, ikan, dan bahan lain-lain sesuai dengan selera.

Nah kali ini kami akan menyajikan salah satu olahan semur yang selalu bikin selera tergoda, yaitu semur ayam pedas.

 

Baca Juga: Resep Membuat Semur Bola Daging, Hidangan Berkuah Cokelat yang Gurih dan Manis Cocok Untuk Keluarga Tercinta

Ciri khas semur ini terletak pada penggunaan bahan-bahan lokal. Rasa manis, gurih dan pedas semakin menambah citarasanya jika dijadikan sebagai lauk.

Dikutip wartalombok.com dari postingan yang diunggah akun Instagram @sofivirgianti pada Jumat, 17 Juni 2022, berikut resep semur ayam pedas.

Bahan :

- 500 gr ayam ( potong2)

Halaman:

Editor: Baiq Hurratul Hasanah

Sumber: Instagram @sofivirgianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah