Taman Cibodas Bontang, Menikmati Kecantikan Bunga dan Alam di Tengah Kota Bontang!

- 19 Agustus 2023, 14:52 WIB
Wisatawan Goes ke Taman Cibodas Bontang (foto diambil dari akun Instagram @lina_fiona26)
Wisatawan Goes ke Taman Cibodas Bontang (foto diambil dari akun Instagram @lina_fiona26) /

WARTA LOMBOK - Anda yang berdomisili di wilayah Bontang dan sekitarnya tentu sudah tidak asing dengan adanya Taman Cibodas, Taman ini merupakan taman lokal yang sering dikunjungi oleh masyarakat sekitar kota Bontang untuk rekreasi dan berbagi aktivitas.

 

Taman ini memang secara khusus dibuat sebagai ruang hijau dan bermain untuk masyarakat kota Bontang, selain untuk bermain.

Taman ini juga bisa digunakan untuk belajar anak-anak sebab terdapat beberapa permainan yang edukatif dan bermanfaat untuk tumbuh kembang anak.

Baca Juga: Goa Cerme, Merasakan Keajaiban Alam Bawah Tanah di Bantul yang Memikat!

Dikutip Warta-Lombok.com melalui kana youtube iTripID pada 18 Agustus 2023.

Terdapat pula berbagai macam flora dan fauna yang bisa digunakan sebagai media pengenalan alam dan lingkungan, untuk anda sekilas tentang Taman Cibodas Bontang Taman ini sebenarnya dibuat oleh pihak pengembang properti PT Pupuk Kaltim, yang berdiri di kota Bontang karena perumahan dibangun dan dibuat di sekitar tempat tersebut.

Maka dibuatlah Taman sebagai ruang hijau dan tempat rekreasi yang dekat dengan Perumahan tersebut menariknya Taman ini tidak dibuat hanya khusus, untuk keluarga yang tinggal di perumahan tersebut, namun juga masyarakat yang tinggal di kota Bontang secara keseluruhan ini terlihat dengan lahan yang digunakan cukup luas dan untuk bersantai,

Serta memiliki berbagai fasilitas yang mendukung untuk berbagai kegiatan masyarakat yang tinggal, di luar Perumahan tersebut juga diizinkan untuk bermain dan datang ke Taman Cibodas aktivitas yang menarik dilakukan.

Halaman:

Editor: Mahfuz

Sumber: Youtube iTrip ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x