Kandok Ares, Sayuran Legendaris Masyarakat Suku Sasak yang Wajib Disajikan Saat Syukuran

- 7 Maret 2021, 21:01 WIB
Kandok Ares, sayuran khas suku Sasak saat acara syukuran.
Kandok Ares, sayuran khas suku Sasak saat acara syukuran. /Instagram.com/@yunita_ratnaningtyas

Baca Juga: Apes Tain Lala, Menu Makanan Khas Lombok yang Sangat Unik, Berikut Bahan yang Diperlukan dan Cara Membuatnya

1. Siapkan baskom berisi air dan beri garam agar getahnya tidak lengket dan warnanya tetap putih.

Siangi batang pisang buang serat pinggirnya sama serat benangnya ketika memotong, batang pisangnya masukkan ke baskom rendam di air garam

2. Blender semua bumbu kecuali serai, lengkuas, daun salam dan daun jeruk serta cabe rawitnya diutuhkan.

3. Tumis irisan bawang seperti bikin bawang goreng masukkan bumbu halus masukkan serai, laos yg sdh digeprek, daun salam, daun jeruk, tumis hingga harum.

Baca Juga: Dasar Hukum Akad dalam Islam Beserta Hikmah, Rukun dan Syaratnya

4. Masukkan potongan ayam, tambahkan garam, gula, penyedap rasa, masak sampai berubah warna kemudian tuangkan santan encer dan didihkan.

5. Masukkan irisan batang pisang, kemudian masak sampai empuk. Masukkan santan kental aduk hingga mendidih.

Kandok Ares siap untuk dihidangkan.***

Halaman:

Editor: ElRia Shd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah