Bikin Bangga! Dara Sukti Wulandari Gadis Asal Desa Penujak Lombok Tengah Jadi Finalis KDI 2023

- 20 September 2023, 10:14 WIB
Bikin Bangga! Dara Sukti Wulandari Gadis Asal Lombok Tengah Jadi Finalis KDI 2023 (Istimewa)
Bikin Bangga! Dara Sukti Wulandari Gadis Asal Lombok Tengah Jadi Finalis KDI 2023 (Istimewa) /

WARTA LOMBOK - Gadis cantik bernama Dara Sukti Wulandari, berasal dari Desa Penujak, Kecamatan Pujut, Lombok Tengah, lolos putaran final KDI 2023.

 

KDI 2023 kali ini hadir dengan para finalis yang berasal dari beragam daerah di Nusantara, tak luput juga dari pulau Lombok, dengan Dara Sukti Wulandari sebagai finalis.

Tentu hal ini buat bangga, lantaran Dara Sukti Wulandari lolos sebagai finalis Kontes Dangdut Indonesia (KDI) 2023, yang kini alan bersaing dengan banyak kontestan lainnya.

Baca Juga: Pendampingan Kampanye Sadar Wisata 5.0 Wujudkan Kolaborasi Industri dan Desa Wisata di Lombok

Gadis asal Desa Penujak, Kecamatan Pujut, Lombok Tengah Dara Sukti Wulandari menjadi finalis Kontes Dangdut Indonesia (KDI).

Dara akan tampil di Jakarta pada 27 September 2023 dan akan berangkat Rabu 21 September 2023.

"Mohon doa dan dukungannya masyarakat Nusa Tenggara Barat dan Lombok Tengah pada khususnya," terang Dara.

Dara mengungkapkan, dirinya berhasil lolos setelah menyisihkan puluhan peserta.

Halaman:

Editor: Mahfuz

Sumber: Instagram @kdiofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah