Kenali Gejala, Penyebab, dan Perbedaan Vertigo dengan Sakit Kepala Biasa

- 22 Februari 2021, 19:30 WIB
Vertigo merupakan keluhan dimana sekeliling akan terasa berputar.
Vertigo merupakan keluhan dimana sekeliling akan terasa berputar. /pixabay.com/nastya_gepp

Baca Juga: Pemerintah Memangkas Libur Cuti Bersama 2021 yang Semula Seminggu Menjadi Dua Hari Saja

Baca Juga: Ari Wibowo Keturunan Jerman, Berjiwa Indonesia, Namun Bahasa Hati Internasional

Rasa pusing atau vertigo disebabkan oleh gangguan alat keseimbangan tubuh yang mengakibatkan ketidakcocokan antara posisi tubuh yang sebenarnya dengan apa yang dipersepsi oleh susunan saraf pusat.

Vertigo dapat diatasi dengan terapi. Tujuan utama terapi vertigo adalah mengupayakan tercapainya kualitas hidup yang optimal sesuai dengan perjalanan penyakitnya.

Terapi vertigo dilakukan dengan mengurangi atau menghilangkan sensasi vertigo menggunakan efek samping obat yang minimal.

Terkadang penderita vertigo tidak menyadari jika dirinya sedang vertigo. Hal ini dikarenakan sensasi vertigo yang paling sering muncul adalah sakit kepala.

Baca Juga: Reaktor Nuklir Mini di Lab Pemerintah Maryland Dimatikan Setelah Peristiwa Kebocoran Radiasi

Baca Juga: Denny Darko Ramal Ayus Akan Baikan dengan Istrinya: Tidak Ada Bandingan Meski 100 Nissa Sabyan Sekalipun

Penyebab vertigo dapat bervariasi, bisa karena kebiasaan buruk misalnya terlalu intens bermain game atau komputer.

Seseorang yang baru pertama kali mengalami vertigo, tidak menyadari bahwa sakit di kepala yang dialaminya merupakan vertigo.

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Jurnal Kesmas Asclepius


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah