Masa Pandemi Belum Berakhir, Pastikan Kebersihan Lingkungan Rumah dan Sekitar Tetap Terjaga

- 10 Juni 2021, 20:15 WIB
Menjaga kebersihan lingkungan sekitar dapat mencegah penyebaran virus Covid-19.
Menjaga kebersihan lingkungan sekitar dapat mencegah penyebaran virus Covid-19. /Twitter.com/@BPPKkemenkeu

Gunakan kain lap atau tisu untuk membersihkan satu sisi permukaan ke permukaan benda lainnya dengan gerakan huruf S. 

Setelah membersihkan permukaan benda dengan kain lap, cuci dan bersihkan juga kain lap yang sudah dipakai. 

Menjaga kebersihan rumah juga dapat dilakukan di area dapur, karena area dapur tempat menghasilkan makanan yang dikonsumsi sehingga harus diperhatikan kebersihannya. 

Usahakan untuk mencuci perlengkapan makan di dapur dengan sabun cuci piring hingga bersih, pastikan sabun digosok ke seluruh permukaan piring dan gelas.

Baca Juga: Wakil Ketua KPK Hadiri Rapat Koordinasi Pengawasan Intern Keuangan dan Pembangunan BPKP

Selain itu juga harus mengelola sampah di rumah dengan baik, pastikan untuk menggunakan sarung tangan sekali pakai ketika membersihkan sampah. 

Serta tidak lupa untuk menjaga kebersihan tangan setiap saat dengan mencuci tangan menggunakan sabun dan air mengalir.*** 

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Twitter @BPPKkemenkeu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah