Khasiat Madu dan Cengkeh Ternyata Berguna Percepat Pemulihan Usai Persalinan

- 24 Februari 2023, 14:50 WIB
Madu menjadi salah satu bahan herbal yang bermanfaat membantu pemulihan paska persalinan.
Madu menjadi salah satu bahan herbal yang bermanfaat membantu pemulihan paska persalinan. /UNSPLASH/Arwin Neil Baichoo

Baca Juga: Bahayanya Merasa Rendah Diri, Berikut Ini 4 Cara Ampuh Mengatasinya

Cengkeh ini sejak zaman dahulu memang dipakai untuk pemulihan kesehatan ibu ibu yang habis melahirkan.

Cengkeh memberikan sejumlah kecil kalsium dan fosfor ke tubuh untuk perkembangan tulang, yang sangat dibutuhkan selama kehamilan.

Kandungan kalsium dan fosfor baik untuk pertumbuhan tulang janin. Selain itu, kedua mineral tersebut bisa meningkatkan imunitas.

Cengkeh bisa dipakai sebagai Pilis yang artinya dioleskan di dahi di kening untuk membantu memulihkan keluhan pusing.

Manfaat pilis ternyata bisa meredakan gejala-gejala kesehatan yang mungkin dialami ibu setelah melahirkan misalnya sakit kepala, pandangan kabur, atau bahkan mata berkunang-kunang.

Gejala-gejala ini biasanya timbul gara-gara kamu tidak tidur dengan baik. Caranya adalah dengan melumatkan atau menumbuk cengkeh.

Beberapa cengkeh bisa dicampur dengan daun Kemukus atau biji Kemukus kemudian juga Temu Giring dan juga Bangle, bisa juga ditambah kulit jeruk purut agar wanginya lebih enak.

Setelah ditumbuk tinggal dioleskan ke kening dan boleh didiamkan selama 15-20 menit atau maksimal 30 menit.***

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: YouTube/Kata Dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah