Terbukti! Inilah Manfaat dan Khasiat Kacang Almond untuk Kesehatan Tubuh

- 15 April 2023, 19:45 WIB
kacang almon
kacang almon /facebook unaisah

2. Menurunkan Kadar Kolesterol

Makanan yang Anda konsumsi sangat mempunyai efek terhadap kadar LDL, satu faktor risiko penyakit jantung. Salah satunya adalah almond.Almond secara efektif dapat menurunkan kolesterol jahat ini. Selain itu, konsumsi almond juga berperan dalam menjaga kadar kolesterol baik atau HDL.

Baca Juga: Memasuki Fase Akhir, Berikut 4 Keutamaan Iktikaf di Sepuluh Malam Terakhir Bulan Ramadhan

3. Mencegah Oksidasi yang Berbahaya

Selain menurunkan kadar LDL dalam darah, almond juga melindungi LDL tersebut dari oksidasi. Hal ini merupakan langkah penting dalam berkembangnya penyakit jantung.Kulit almond kaya akan antioksidan polifenol yang mencegah oksidasi kolesterol. Efek tersebut mungkin lebih kuat bila dikombinasikan dengan antioksidan lain seperti vitamin E.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah