Inilah Khasiat dan Manfaat Konsumsi Buah Kesemek untuk Kesehatan Tubuh

- 27 Mei 2023, 22:30 WIB
buah kesemek
buah kesemek /Facebook Mertariani Saing

Baca Juga: Inilah Khasiat dan Manfaat Konsumsi Buah Sitrus untuk Kesehatan Tubuh

Vitamin A adalah salah satu komponen penting untuk pembentukan rhodopsin, yaitu protein yang dibutuhkan tubuh agar mata dapat berfungsi dan melihat secara normal. Selain itu, vitamin A juga membantu mendukung fungsi selaput konjungtiva dan kornea.

Lutein dan zeaxanthin dalam kesemek juga bisa mengurangi risiko penyakit mata tertentu, termasuk degenerasi makula. Degenerasi makula adalah penyakit mata yang menyerang retina dan bisa menyebabkan kebutaan.

  1. Meningkatkan sistem kekebalan tubuh

Kesemek adalah salah satu jenis buah-buahan yang memiliki manfaat penting untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Kandungan asam askorbat pada buah kesemek mampu memenuhi sekitar 80 persen kebutuhan harian vitamin C harian Anda.

Penelitian yang diterbitkan dalam Journal of Food Quality menemukan bukti bahwa vitamin C merangsang sistem kekebalan tubuh. Caranya dengan meningkatkan produksi sel darah putih yang menjadi tameng tubuh dari infeksi mikroba, virus, jamur, dan racun.

Alhasil, vitamin C yang Anda dapatkan dengan mengonsumsi buah kesemek secara teratur bermanfaat untuk menghindari berbagai masalah kesehatan umum, seperti batuk, pilek, dan flu.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Youtube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x