Tak Boleh Dilewatkan! Inilah Khasiat dan Manfaat Pare Bagi Kesehatan Tubuh

- 31 Mei 2023, 21:10 WIB
Meski rasanya pahit, tetapi pare memiliki kandungan gizi yang berguna untuk tubuh Anda.
Meski rasanya pahit, tetapi pare memiliki kandungan gizi yang berguna untuk tubuh Anda. /PIXABAY/lequangutc89
  1. Meningkatkan kesehatan tulang dan penyembuhan luka

Pare juga mengandung vitamin k, yakni salah satu jenis vitamin yang larut dalam lemak. Manfaat vitamin k salah satunya adalah mengatur pembekuan darah normal dengan membantu pembentukan protrombin. Kekurangan protrombin dapat membuat tubuh anda mudah memar meski hanya mengalami cedera ringan.***

 

 

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x