Refleksi 15 Amaliah Ilmiah Ala Rasululllah dan Sahabat: Menjadikan Hidup dan Kehidupan Lebih Bermakna

- 28 Maret 2024, 11:15 WIB
Prof. Dr. H. Fahrurrozi, MA., Direktur Pascasarjana UIN Mataram dan Sekjen PB NW
Prof. Dr. H. Fahrurrozi, MA., Direktur Pascasarjana UIN Mataram dan Sekjen PB NW /Dok. Warta Lombok/Mamiq Alki

Oleh: H. Fahrurrozi Dahlan. QH. (Direktur Pascasarjana UIN Mataram, Sekjend PBNW)

WARTA LOMBOK - Hidup dan kehidupan di atas muka bumi ini tidak terlepas dari aneka cobaan dan rintangan.

Cobaan dan rintangan kehidupan itu akan membentuk watak dan karakter sesorang lebih bijak dan dewasa dalam menghadapinya.

Baca Juga: Tantangan Ibadah Puasa dan Ibadah Sosial di Era Digital dan Virtual

Upaya menuju kebaikan dan kebermaknaan hidup dan kehidupan, sangat diperlukan strategi dan tips yang baik dan menenangkan diri.

Pertama: Memastikan diri kita bagian terpenting dari dua hamba Allah yang terbaik di dunia, agar kita menghayatinya dengan seksama.

خير من يمشى على وجه الأرض :
العالم
والمتعلم [رواه الترميذى]

Dua Identitas manusia terbaik:

1. Sang Guru yang selalu mengajarkan kebaikan kepada siapapun.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x