Resep Sambal Terasi Ekstra Pedas Spesial, Cara Memasaknya Sangat Praktis!

- 14 Januari 2022, 13:20 WIB
Sambal terasi spesial dengan citarasa khas.
Sambal terasi spesial dengan citarasa khas. /Instagram/@sambalterasipedas

WARTA LOMBOK - Sambal terasi merupakan salah satu jenis sambal paling populer yang banyak digemari saat ini.

Cita rasa pedas yang nendang dan gurih serta aroma khas terasinya akan membuat selera makan meningkat.

Biasanya paling mantap, sambal terasi disandingkan dengan berbagai lauk yang digoreng maupun dibakar.

Baca Juga: Olahan Spesial Bayam Menjadi Bubur yang Sangat Enak Dijamin Ketagihan, Berikut Resep dan Cara Mengolah

Cara memasak sambal terasi juga bisa dikatakan sangat mudah, cukup dengan bahan yang gampang ditemukan.

Dilansir Warta Lombok dari berbagai sumber, berikut resep dan cara memasak sambal terasi spesial dengan cita rasa gurih dan lezat.

Bahan:

30 buah cabai rawit (bisa ditambah atau dikurangi sesuai selera pedas yang diinginkan)

10 siung bawang merah

1 siung bawang putih

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah