Resep Dan Cara Bikin Sayur Lodeh Labu Siam Yang Enak, Lezat dan Bergizi

- 29 September 2022, 09:20 WIB
Sayur Lodeh Labu Siam
Sayur Lodeh Labu Siam /Instagram @resepmejamakan

CARA MASAK:

1.) pertama cuci labu dan cabe, lalu potong-potong cabe, potong labu memanjang seperti korek api.

2.) rendam labu dengan sedikit garam, tempe potong dadu kecil.

3.) panaskan minyak goreng,tumis bumbu halus,masukan serai,lengkuas dan daun salam tumis bumbu sampai matang.

Baca Juga: Resep Membuat Rawon Daging Sapi dengan Kuah Pekat, Rasanya yang Empuk Pas Untuk Hajatan di Rumah

4.) masukan labu,cabe gendot,dan tempe aduk rata, setalah itu tambahkan gula,garam dan kaldu jamur selanjutnya tuang air dan santan, masak sambil di aduk perlahan, masak sampai benar-benar matang, setelah sudah siap, koreksi rasa lalu angkat sajikan.

Itulah resep dan cara bikin sayur lodeh labu siam yang enak, lezat dan bergizi, selamt mencoba.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Akun Instagram @resepmejamakan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah