Wisata Hits Menikmati Sunset dan Sunrise di Lombok NTB, Bukit Merese

- 2 Agustus 2023, 14:00 WIB
Keindahan Bukit Merese Lombon (Travelling.com)
Keindahan Bukit Merese Lombon (Travelling.com) /

Baca Juga: Giliran dr. Richard Lee Raih Omset Rp8 Miliar dalam Waktu 2,5 Jam di Shopee Live

Fasilitas yang Tersedia di Kawasan Wisata

Di Bukit Merese Lombok hampir tidak ada fasilitas yang memadai karena hanya tersedia hamparan hijau Roro buntan, sebagaimana Bukit seperti biasa dan belum dikembangkan oleh masyarakat sekitar.

Fasilitas lain bisa ditemukan pada objek wisata lain yang letaknya dekat dengan jalan utama di daerah sekitar Bukit, wisatawan dapat menemukan hotel, kamar mandi, tempat ibadah, warung-warung makan, dan sebagainya.

Fasilitas ini bisa dijumpai saat masih berada di dalam jalur menuju ke kawasan Wisata Lombok Bukit merese jaraknya tidak terlalu jauh dari bukit.

Namun untuk mengurangi waktu yang terbuat disarankan untuk membawa atau menyiapkan perbekalan dahulu sebelum mendaki ke puncak bukit.

Bukit Merese adalah salah satu kawasan wisata alami dan bisa dikunjungi tanpa biaya di Lombok karena itu para wisatawan yang berencana berkunjung di sini selalu diingatkan untuk menjaga kebersihan dan Dilarang membuang sampah bekalnya di bukit.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Youtube iTrip ID


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah