Microsoft Memastikan Bahwa Windows 11 Memiliki Kemampuan Menjalankan Aplikasi Android

- 29 Juni 2021, 07:40 WIB
Tampilan layar Windows 11.
Tampilan layar Windows 11. /Dok. Microsoft via The Verge/

Jika seorang pengguna Windows ingin menjalankan versi Android dari Snapchat atau Apple Music, mereka tidak bisa memperolehnya di Amazon. 

Ketika mengundung aplikasi dari pihak ketiga menolong memecahkan masalah ini, itu pun mempunyai kekhawatiran tersendiri. Pertama adalah pertanyaan dimana pengguna bisa mendapat aplikasi-aplikasi tersebut. 

Baca Juga: 6 Hal Buruk yang Harus Dihindari Sebelum Menuju Jenjang Pernikahan

Sementara itu tidak ada kekhawatiran mengenai pembajakan jika aplikasinya gratis seperti Snapchat. Kemampuan untuk mengakses Android Package (APK) aka kelengkapan Android dapat memberikan kemudahan bagi pengguna untuk mengakses aplikasi berbayar menjadi gratis dari tempat penyimpanan tertentu.

Di sisi lain masih ada pertanyaan mengenai keamanan dan apakah Windows punya kemampuan untuk memindai aplikasi yang diunduh dari pihak penyedia sehingga bebas dari virus, sebuah fitur yang telah dimiliki Google untuk Android. 

Sementara itu sudah jelas bahwa Microsoft masih banyak punya kekurangan tentang pengoperasian aplikasi Android pada Windows 11. 

Baca Juga: Vulgar, 42 Lagu Mancanegara ini Dilarang Diputar di Jawa Barat Sebelum Jam 10 Malam

Sebaiknya ada terobosan dari Microsoft untuk tidak hanya terbatas pada Amazon Appstore untuk penyediaan aplikasi Android. 

Kedepannya diharapkan Microsoft bisa segera mulai berbagi tentang bagaimana aplikasi Android bekerja jadi bisa mendapat masukan dari pengguna Windows dan pengembang Android sebelum fitur ini tersedia untuk setiap orang, jika mungkin tahun ini.***

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: The Verge


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah