Cara Darurat Mengatasi Sakit Gigi Dengan Bumbu Dapur Sebelum Anda Pergi ke Dokter, Salah Satunya Adalah Jahe

- 16 Februari 2021, 15:15 WIB
Beberapa jenis bumbu dapur bisa dimanfaatkan sebagai cara darurat mengatasi sakit gigi sebelum anda pergi ke dokter
Beberapa jenis bumbu dapur bisa dimanfaatkan sebagai cara darurat mengatasi sakit gigi sebelum anda pergi ke dokter /Pixabay/Engin Akyurt

WARTA LOMBOK - Sakit gigi merupakan penyakit yang tidak bisa diajak kompromi ketika sedang kumat. Hampir setiap orang pernah mengidap sakit gigi baik anak-anak maupun dewasa.

Sayangnya sakit gigi kadang tidak bisa langsung diatasi dengan pergi ke dokter karena terkadang kumat pada bukan jam praktik dokter.

Namun ada penanganan darurat non medis untuk mereda rasa ngilu dan nyut-nyutan yang bisa dilakukan sendiri di rumah.

Baca Juga: 10 Makanan Terbaik Untuk Dikonsumsi Dalam Menurunkan Berat Badan dan Memulihkan Energi

Berikut sejumlah bumbu dapur yang bisa dimanfaatkan sebagai cara darurat mengatasi sakit gigi sebelum anda pergi ke dokter.

1. Garam

Air garam dikenal sebagai obat kumur alami karena mengandung zat anti bakteri di dalamnya yang mampu mengurangi reaksi radang.

Selain itu garam juga merupakan disinfektan alami yang mampu membersihkan gigi dari sisa makanan.

2. Cengkeh

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x