Cara Memasak Ubi Jalar dan Berbagai Jenis Variannya

- 10 November 2021, 08:05 WIB
Ilustrasi ubi*/
Ilustrasi ubi*/ /Pixabay.com/AlbanyColley

WARTA LOMBOK – Ubi jalar tidak asing lagi di telinga, mendengar kata ubi jalar dipikiran kita pasti cara memasaknya dengan di kukus atau dibakar.

Sudah kah Anda tau bahwa ubi penuh dengan nutrisi seperti serat dan vitamin A, selain banyak memiliki kandugan mereka mudah untuk ditemukan, seperti di pasar dan supermarket.

Dikutip Warta Lombok dari laman Web Livestrong.com Sebagian besar Varietas ubi jalar memiliki rasa yang lezat dan berguna untuk kesehatan tubuh, mengetahui jenis apa yang Anda miliki, akan membantu Anda memilih metode memasak yang mungkin lebih cocok untuk menemukan citarasa dalam ubi.

Baca Juga: Hindari Kebiasaan Makan Berikut Agar Terhindar dari Penyakit Diabetes, Salah Satu Jauhi Konsumsi Karbohidrat

Baca Juga: Ini Dia Asupan Makanan yang Sebaiknya Anda Konsumsi Sebelum Melakukan Berbagai Latihan Fisik

Berikut jenis ubi jalar dan Cara memasakny

1. Ubi jalar Permata

Ubi jalar Permata memiliki kulit yang berkisar dari merah ke ungu dan dagingnya oranye tua, memiliki bentuk elips yang panjang, rasa yang agak manis dan tekstur yang cukup keras dan banyak kelembapan, Cara memasak dengan memanggang didalam oven dan potong menjadi beberapa irisan oleskan dengan minyak zaitun berikan garam dan merica panggang pada suhu 425 derajat, selama 30 hingga 40 menit sampai warna coklat keemasan.

2. Ubi jalar Garnet

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: livestrong.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah