Kementerian BUMN Perkenalkan IBC Sebagai Pengelola Ekosistem Industri Baterai Kendaraan Bermotor Listrik

- 29 Maret 2021, 20:39 WIB
Pemerintah melalui Kementerian BUMN mendirikan Indonesia Battery Corporation (IBC).
Pemerintah melalui Kementerian BUMN mendirikan Indonesia Battery Corporation (IBC). /Twitter.com/@KemenBUMN

Dan sampai saat ini telah dilakukan penjajakan kepada beberapa perusahaan global yang bergerak di industri baterai EV seperti dari China. 

Indonesia berpotensi memiliki pangsa pasar produksi dan penjualan kendaraan jenis bermotor roda dua dan empat yang sangat besar. 

 Baca Juga: Pemerintah Indonesia Terus Berupaya Memperbaiki Ekonomi, Berikut Ungkapan OECD Terhadap Ekonomi Indonesia

Adapun potensi yang dimiliki Indonesia yaitu hingga 8,8 juta unit untuk kendaraan roda dua dan 2 juta unit untuk kendaraan roda empat pada tahun 2025. 

Keunggulan rantai pasokan yang kompetitif tersebut, setidaknya terdiri dari 35 persen komponen EV dapat berasal dari lokal.*** 

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Twitter @KemenBUMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah