Rektor Universitas Ibnu Chaldun Tegas Mengecam Buzzer Penghina Ustadz Abdul Somad

- 20 Juni 2021, 22:33 WIB
Ustadz Abdul Somad.
Ustadz Abdul Somad. /Instagram.com/@ustadzabdulsomad_official


WARTA LOMBOK - Rektor Universitas Ibnu Chaldun dengan tegas mengecam para buzzer yang diduga telah melakukan penghinaan dan menstigma Ustad Abdul Somad (UAS) dengan sebutan murtad atau keluar dari agama Islam.

Dalam cuitnya di Twitter pribadi milikny ia mengecam aksi BuzzeRp yang menhina UAs.

Ia tidak tidak terima lantaran UAS di katakan murtad.

Baca Juga: Penemuan Bayi Dua Hari di Atas Batu Dekat Kali Sikur Lombok Timur Gegerkan Warga

“Saya kecam buzzeRp yang hina UAS, sebut ustaz murtad karena pendapatnya tentang ultah tiup lilin dan pelihara anjing," cuitnya dalam akun Twitter pribadi seperti dilihat di Jakarta, Sabtu 19 Juni 2021.

Lanjutnya, ia menyebut jika UAS sangat mendalami ilmu agama. Bahkan, UAS berceramah dengan pendapat yang kuat berdasarkan dalil-dalil syar'i.

"Beliau banyak ilmu mustahil berpendapat tentang agama tanpa hujah yang kuat. Pendidikannya Universitas Al Azhar Mesir, Institut Darul Hadits Maroko, Univ. Islam Omdurman Sudan (Ph.D)," katanya lagi.

Baca Juga: Lulu Tobing Layangkan Gugatan Cerai Untuk Sang Suami Bani Maulana, Sidang Ketiga Masih Mediasi

“Beliau banyak ilmu mustahil berpendapat tentang agama tanpa hujah yang kuat. Pendidikannya Universitas Al Azhar Mesir, Institut Darul Hadits Maroko, Univ. Islam Omdurman Sudan (Ph.D)," katanya lagi.

Diketahui, Ustad Abdul Somad mendapat serangan dari sekelompok orang di media sosial. Bahkan, beberapa netizen menyebut Ustad Somad tidak konsisten dengan ucapannya.

Halaman:

Editor: Desi Rabiati

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x