Resep Klepon Jajan Tradisional yang Bikin Muncrat Saat Gigit, Ini Cara Buatnya

- 23 November 2021, 06:10 WIB
Kelepon kecerit*/
Kelepon kecerit*/ /Instagram @Menuresepharian

WARTA LOMBOK – Klepon atau biasa di panggil Kelepon merupakan makanan tradisional Indonesia, yang termasuk dalam jajanan pasar.

Selain rasanya yang manis dan enak makanan kelepon ini sangat mudah ditemukan, karena bukan termasuk makanan yang dibuat musiman.

Di Lombok sendiri Kelepon di namakan Klepon Kecerit, Kecerit yang artinya muncrat, saat dikunyah kue kelepon Kecerit akan memuncratkan gula merah yang manis yang akan membuat sensasi yang luar biasa saat memakan kelepon Kecerit.

Baca Juga: Kang Emil Bertemu Hello Kitty di Mandalika Sekaligus Berikan Tiket Nonton WSBK Secara Cuma-cuma

Kue kelepon sangat mantap disajikan saat bersantai dirumah bahkan bersama dengan keluarga tercinta.

Makanan enak ini terbuat dari tepung beras ketan yang dibentuk seperti bola-bola kecil dan diisi dengan gula merah lalu direbus dalam air mendidih.

Klepon yang sudah masak lalu digelindingkan di atas parutan kelapa agar melekat, sehingga klepon tampak berbalur parutan kelapa. Biasanya klepon diletakkan di dalam wadah yang terbuat dari daun pisang.

Baca Juga: Bocoran, Ini 24 Prediksi Soal BK untuk PPPK Tahap 2 Bagian 4

Baca Juga: Minyak Bawang Putih Tawarkan Sejumlah Manfaat Berikut untuk Mengatasi Masalah Kulit Badan dan Kulit Kepala

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @menuresepharian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah