Ini Rincian Suara 8 Partai Politik Peserta Pemilu 2024 yang Lolos ke Senayan, PDIP Juara!

- 21 Maret 2024, 13:59 WIB
Delapan Partai Politik Indonesia Berhasil Lewati Ambang Batas Parlemen di Pemilu 2024
Delapan Partai Politik Indonesia Berhasil Lewati Ambang Batas Parlemen di Pemilu 2024 /

 

Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) menempati posisi ketiga dengan capaian suara 20,071,708 atau 13.22 persen

Baca Juga: Apa Itu Fenomena Equinox yang Terjadi di Indonesia Hari Ini, Begini Penjelasannya

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menempati posisi keempat dengan perolehan suara nasional 16,115,655 atau 10.62 persen.

 

Partai Nasional Demokrasi (NasDem) menempati posisi kelima dengan perolehan suara nasional 14,660,516 atau 9.66 persen.

 

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menempati posisi keenam dengan memperoleh suara nasional 12,781,353 atau 8.42 persen.

 

 

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah