Nia Dirgha Kembali Memukau Penonton, Dua Lagu yang Bibawakan Kini Menembus Jutaan Viewers di YouTube

- 24 Februari 2021, 14:35 WIB
Penyanyi berbakat Nia Dirgha kembali tampil memukau usai membawakan dua buah lagu yang mendapat jutaan viewers di YouTube
Penyanyi berbakat Nia Dirgha kembali tampil memukau usai membawakan dua buah lagu yang mendapat jutaan viewers di YouTube /Facebook/Semeton Irama

WARTA LOMBOK - Tidak ada habisnya menjadi perbincangan warganet, sosok penyanyi Nia Dirgha kembali membuat penonton terpukau dengan penampilannya bersama grup musik jalanan kecimol 'Irama Dopang'.

Setiap penampilan Nia Dirgha selalu dibanjiri dengan pujian. Bagaimana tidak, semua lagu yang dibawakan dipastikan memukau penonton dan para penggemarnya.

Lirik demi lirik setiap bait lagu yang dibawakan Nia Dirgha selalu mendapat apresiasi bagi siapa saja yang menontonnya.

Baca Juga: Viral ‘Surat Cinta’ Prof Zainal Asikin Untuk Kapolda NTB Terkait Kasus Penahanan Empat IRT dan Dua Balita

Lagu-lagu yang dilantunkan di setiap penampilannya bersama grup musik jalanan kecimol 'Irama Dopang' dengan genre dangdut koplo itu, kini sudah menembus jutaan viewers.

Hal tersebut terpantau di kanal YouTube Temu Karya TV Official, hingga tanggal 23 Februari 2021, sudah ada 2 lagu unggulan yang kini sudah memiliki viewers mencapai 4.979.930 dan 170 ribu subscriber.

Berkat lantunan suara merdunya, 2 Lagu unggulan ini wajib direquest oleh penonton ketika Nia tampil di berbagai tempat.

Lantunan nada yang dibawakan penyanyi Nia Dirgha dalam dua lagu ini sarat makna dengan tema asmara.

Berikut lirik 2 lagu yang menjadi unggulan Nia bersama 'Irama Dopang' yang kini sudah menebus jutaan viewers itu:

Baca Juga: Ramalan Zodiak Harian 24 Februari 2021, Pahami Tujuanmu Virgo dan Scorpio

Kupuja-puja

Sungguh kuterpuruk dalam lamunan
Seakan ragaku hangus terbakar
Begitu besar api
Tak akan mampu kusirami

Sengajakah kau kirimkan undangan
Ataukah hanya pelampiasan
Adakah alasan
Yang akan kau tunggu

Apa salahku?
Apa dosaku?
Hingga kau tega menyakiti

Kau yang s'lalu ku puja-puja
Namamu terukir indah
Gelapnya indah dunia
Terluka penuh kecewa

Luka tiada merasa
Larut kesepian

Baca Juga: Infrastruktur Dapat Mengancam Kesuksesan Vaksinasi, Kang Emil Memaksimalkan Gedung Olahraga Dukung Vaksinasi

Sengajakah kau kirimkan undangan
Ataukah hanya pelampiasan
Adakah alasan
Yang akan kau tunggu

Apa salahku?
Apa dosaku?
Hingga kau tega menyakiti

Kau yang s’lalu kupuja-puja

Berbeda Kasta

Haruskah berakhir sampai di sini?
Cinta yang dulu kita bina
Kini telah layu di dalam hati

Sudahlah cukuplah sampai di sini
Percuma saja berkasih
Kita sudah tak sehaluan lagi

Perbezaan kasta yang jauh
Aku tahu siapalah diriku
Terlalu dalam jurang pemisah
Kasih sudah berakhir di sini saja

Baca Juga: Puskesmas Aikmel Turunkan Tim Kesehatan, Hampir 100 Persen Siswi SMPN 1 Aikmel Hemoglobinnya Normal

Di depan orang tuamu kau malukan diriku
Kau bandingkan aku dengan dirinya
Kau hina diriku kau sebut tentang harta
Kasih kusedar ku tiada berpunya

Jikalau kau memang tak lagi cinta
Aku 'kan pergi walau terluka

Sudahlah cukuplah sampai di sini
Percuma saja berkasih
Kita sudah tak sehaluan lagi

Perbezaan kasta yang jauh
Aku tahu siapalah diriku
Terlalu dalam jurang pemisah
Kasih sudah…

Kedua lagu andalan Nia Dirgha dengan judul ‘Kupuja-puja’ tersebut dipopulerkan oleh Nella Karisma sedangkan lagu ‘Berbeda Kasta’ dipopulerkan oleh Thomas Arya.***

 

Editor: Herry Iswandi

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah